Pages

Wednesday, June 6, 2012

KAPSUL HULBAH FENUGREEK

Hulbah adalah tumbuhan yang tergolong dalam famili Fabaceae. Ditanam diseluruhg dunia sebagai tanaman separa gersang, ia digunakan sebagai kedua-dua herba (daunnya) dan rempah (bijinya). Hulbah juga sering digunakan untuk memasak kari. Perkataan bahasa melayu ” Halba ” berasal dari bahasa arab ” Hilbeh ” dengan nama saintifiknya Trigonella foenum-graecum.
Kandungan dalam Hulbah :
Melalui penelitian yang terus menerus maka herbal seribu manfaat ini Hulbah/Fenugreek mengandung banyak sekali nutrisi yang sangat bermanfaat bagi tubuh kita diantaranya :
  • Diosgenin
  • Yamogenin
  • Tigogenin
  • Neotigogenin
  • Alkaloid trigonelina
  • Lysin
  • L – triptofan
  • Steroida
  • Sapogenin
  • Gitogenin
  • Trilin
  • Diosin
  • Flavonoid Vitexin
  • Enzim
Berikut Khasiat Hulbah/Fenogreek :
  1. Merangsang dan menstabilkan hormon pria dan wanita.
  2. Merangsang dan menstabilkan hormon payudara.
  3. Mengobati gangguan hormon.
  4. Membantu pembesaran payudara.
  5. Meningkatkan libido pria dan wanita.
  6. Meningkatkan stamina pria dan wanita.
  7. Biasa digunakan sebagai obat kuat suami istri.
  8. Membantu mencegah dan mengobati impotensi.
  9. Membantu mengatasi reproduksi dan kesuburan suami istri.
  10. Membantu mencegah dan mengobati kemandulan suami istri.
  11. Membantu dan melancarkan sistem peredaran darah/sistem kardiovaskular.
  12. Mengurangi rasa sakit haid.
  13. Melancarkan haid.
  14. Memperlancar persalinan.
  15. Merangsang dan meningkatkan ASI hingga 300 %.
  16. Nutrisi terbaik bagi ibu menyusui.
  17. Menguatkan jantung.
  18. Menguatkan ginjal.
  19. Menguatkan paru-paru.
  20. Mencegah dan mengobati asma.
  21. Mencegah dan mengobati Bronhitis.
  22. Mencegah dan mengobati TBC.
  23. Mencegah dan mengobati radang tenggorokan.
  24. Sebagai obat kumur.
  25. Membantu mengatasi ingusan.
  26. Membantu mencegah dan mengobati  sinusitis.
  27. Membantu menenangkan hati dan perasaan.
  28. Membantu mengatasi masalah pencernaan.
  29. Membantu mencegah dan mengobati kram perut.
  30. Menstabilkan nafsu makan.
  31. Menstabilkan berat badan.
  32. Membantu mencegah dan mengobati diare.
  33. Membantu mengatasi sembelit.
  34. Membantu mengatasi kekurangan serat alami.
  35. Membantu mencegah dan mengobati kanker usus.
  36. Membantu mengurangi resiko kanker.
  37. Mencegah dan mengobati diabetes.
  38. Mencegah dan mengobati asam urat.
  39. Mengatasi masalah-masalah kolesterol.
  40. Mengatasi masalah-masalah menopouse.
  41. Membantu mengobati radang sendi.
  42. Mencegah dan mengobati demam.
  43. Mencegah dan mengobati radang kulit.
  44. Menyembuhkan luka.
  45. Menyembuhkan bisul.
  46. Mengandung trigliserida tinggi.
  47. Anti Inflamasi.
  48. Antiseptik.
  49. Membantu menghaluskan kulit.
  50. Sebagai bahan kosmetika.
Komposisi:
Hulbah 100%.
Aturan Pakai:
  • Pengobatan: 3×3-5 Kps/Hr
  • Kesehatan dan Stamina: 3×2 Kps/Hr
  • Diminum 1 jam sebelum  makan.

No comments:

Post a Comment